Hallo.....
Aduuuuhhh.... Uus Hita sekarang lagi gag bbisa tidur nih.... gara-gara tadi sore ketiduran trus pas malem bangun..... mau tidur tapi gag bisa...... Please tolong!!!
Udalah... daripada aku melongo gag jelas lebih baik aku nge-blog aja.....
Nah, kali ini aku mau nulis tentang SS501....
Asal Templat: Korea Selatan
Genre: K-pop
Tahun aktif: 2005-sekarang
Label: Pony Canyon
Situs web: Situs resmi SS501 (bahasa Korea)
Situs resmi SS501 (bahasa Jepang)
SS501 (dibaca Double S 501) adalah boy band asal Korea Selatan. Grup ini terdiri dari 5 orang anggota di bawah manajemen DSP Entertainment.
Anggotanya terpilih dalam acara pencari bakat m!pick bulan Maret 2005. Acara hasil kerja sama televisi kabel KM dan Mnet ini membuat mereka populer. Kafe khusus penggemar bahkan sudah dibuka sebelum SS501 resmi memulai debutnya. Singel perdana mereka "경고" (Gyeonggo) dirilis bulan Juni 2005. Anggotanya aktif sebagai MC, model, bintang iklan, pertunjukan beragam, DJ, dan aktor.
Awalnya, "S" pertama dari "SS501" adalah singkatan untuk "Super", sedangkan "S" kedua untuk "Singersongwriter". Angka "5" melambangkan jumlah anggota, 0 melambangkan "tak terhingga", dan "1" berarti nomor 1. Namun sekarang, "S" pertama berarti "Sun, Star, Special" yang menjadi lambang masa depan mereka. Sementara "S" kedua adalah singkatan untuk "singer", dan "501" berarti 5 yang abadi menjadi satu.
Pada April 2006, SS501 manggung di Nippon Budōkan memperingati mulai mengudaranya televisi kabel Mnet Japan. Di keesokan harinya mereka mengadakan jumpa penggemar. Konser pertama di Jepang diadakan di Grand Cube Osaka, bulan September tahun yang sama. Setelah bersiap untuk debut di Jepang, singel maxi "Kokoro" dirilis bulan Agustus 2007. "Kokoro" sampai di tangga lagu Oricon urutan ke-5.[1] Singel kedua, "Distance ~Kimi to no Kyori" dirilis 19 September 2007, dan sampai di urutan ke-3 Oricon. Setelah itu, album perdana, SS501 dirilis 24 Oktober 2007.
Kesuksesan di Jepang membuat SS501 menerima Penghargaan Piringan Emas Jepang ke-22, Maret 2008 sebagai salah satu dari 10 artis pendatang baru terbaik.
Anggota
Kim Hyun Joong/金賢重
Nama : Kim Hyun Joong/金賢重
Profesi : Aktor, Penyanyi (SS501)
Tanggal lahir : 6 Juni 1986
Tempat lahir : Seoul, Korea Selatan
Tinggi badan : 180 cm
Berat badan : 68 kg
Gol. darah : B
Posisi : pemimpin, middle-low vocal, rap
Julukan : Sexyboy, Sharp Boy, Kim DogOx
Pendidikan : Kyonggi University (lulus dari Hanyang High School, Seoul)
Agama : Kristen
Hobi : Renang, basket, sepakbola
Talenta: Bermain gitar, piano
Keluarga : Ortu, kakak laki2
Motto : Life is what you make with one chance
Karir Solo :
- RIZE UP ('Kokoro' Agustus 2007)
- Thank You (July 2008)
- Because I'm Stupid (versi akustik) – Boys Over Flowers (2009)
- Happiness (Boys Over Flowers March 2009)
- Please Be Nice To Me Girl (solo pd album SS501 Solo Collection)
Bintang MV :
- 2Shai - "..She laughed" MV (dengan Kim Kyu Jong)
- Eru - "Black Glasses" MV
- Kim Joon MV - "Jun, Be OK"
Drama :
- Boys Over Flowers (KBS2, 2009) sebagai Yoon Ji Hoo
- Nonstop 5 (Episode 208, MBC, 2005)
- Can Love Be Refilled? Sitcom (KBS2, 2005)
Variety Show :
- We Got Married (MBC, 2008) dgn Hwang Bo
Pengalaman:
- Pembawa acara tetap Show! Music Core (MBC dari 11 November 2006 hingga Maret 2007)
- MC SBS Inki Gayo
- MC Mnet Countdown
Note :
Kim Hyun Joong menjadi host of MBC's music show Show! Music Core, debut pd 11 November, 2006, bersama Brian dari Fly to the Sky. Dia meninggalkan show ini karena harus memulai debut di Jepang, di awal 2007.
Penghargaan :
- Best Actor (Seoul International Drama Awards, 11 Sept 2009)
- Popularity Award (The 45th BaekSang Arts Awards, Feb 2009)
- Best Couple Award utk "We Got Married" dgn Hwang Bo (MBC Awards, 28 December 2008)
Heo Young Saeng/許永生
Nama : Heo Young Saeng/許永生
Tanggal lahir : 3 November 1986
Tempat lahir : Gwangju, Gyeonggi, Gyeonggi-do, Korea Selatan
Gol. darah : O
Tinggi : 178 cm
Berat : 63 kg
Posisi : Main high vocal
Julukan : Otter (berang2)
Pendidikan : KyungHee Cyber University (lulus dari Hyundai High School, Seoul)
Hobi : Game, basket, mendengarkan musik
Talenta : Bermain piano
Keluarga : Ortu
Motto : Just move forward
Karir Solo :
- Hajimete Miru Sora Datta ('Kokoro' August 2007)
- Is It Love? ('U R Man' November 2008)
- Nameless Memories (이름없는 기억) (SS501 Solo Collection, June 2009)
- My Baby You (English)
- I Erase Tears (눈물을 지워가) - Friend, Our Legend Drama OST
Pengalaman :
- DJ tetap radio SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (Juni 2006 - Agustus 2006)
- MC Mnet Countdown
Note :
Heo Young Saeng dulunya pernah ditraining oleh SM Entertainment, lalu dia bergabung dgn DSP Entertainment. Dia dekat dgn anggota TVXQ and Super Junior, Hero Jaejoong, Yesung, and Choi Siwon.
Kim Kyu Jong/金圭鐘
Nama : Kim Kyu Jong/金圭鐘
Tanggal lahir: 24 Februari 1987
Tempat lahir : Jeonju, Jeollabuk-do, Korea Selatan
Gol. darah : A
Tinggi : 181 cm
Berat : 65 kg
Posisi : high low vocal / middle vocal
Julukan : Praying mantis, center, gorilla
Pendidikan : Junboksah Drebu HS (lulus), Baekje Institute of the Arts
Hobi : Membaca, basket, mendengarkan musik
Talenta : Sulap
Keluarga : Ortu, adik perempuan
Motto : Challenge without regret
Karir Solo :
- Hikari ('Kokoro', Augustus 2007),
- Never Let You Go ('U R Man', November 2008).
Wuss Up (SS501 Solo Collection, Juni 2009)
Bintang MV :
- 2Shai's "..She laughed" (dng Kim Hyun Joong),
- Kim Dong Hee "Woman are just like that" (dgn Kim Shin Ah)
Drama :
- Break (MNet, Mei 2006)
- SETI - Searching for Extra-Terrestrial Intelligence (Daum, 2009)
Variety Show :
- Manwon Haengbok (MBC, episodes 19 April dan 26 April 2008)
- Shopping King (Olive, 13 Mei 2008)
- Host 'God of Cookery Expedition' (MBC Every1, 21 Nov 2008 s/d 01 Mei 2009)
Pengalaman :
- DJ tetap SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (21 Agustus 2006 - April 2007) menggantikan Heo Young Saeng
- MC MNet Countdown
Park Jung Min/朴政珉
Nama : Park Jung Min/朴政珉
Tanggal lahir: 3 April 1987
Tempat lahir : Seoul, Korea Selatan
Gol. darah : O
Tinggi : 182 cm
Berat : 67 kg
Posisi : low vocal
Julukan : Horse, sexy charisma
Hobi : Menulis lagu
Talenta : Tap dancing, panjat tebing, akting
Pendidikan : Kyonggi University (lulus dari High school affiliated to Dankook University)
Keluarga : Ortu, kakak laki2, kakak perempuan
Motto : Always be thankful
Karir Solo :
- HERE ('Kokoro' August 2007)
- Only me? (1st Solo Album - Taiwan Version, Juli 2009)
- If You Cannot feat. Jisun (SS501 Solo Collection 2009)
TV Show :
- Elephant (Episode 85)
Pementasan Musikal :
- Grease (musical) sebagai pemeran utama Danny Park (December 2008 - March 2009)
Pengalaman:
- MTV Fresh VJ (March – November 2003),
- DJ tetap SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (Mei 2006-April 2007)
- Pembawa acara televisi Great Expectations / Nukkimpyo: Widaehan Yusan 74434; Acara ini tentang warisan budaya korea (MBC, Desember 2006 - April 2007)
- Bintang tetap acara Ikemen Gasshūkoku (Fuji TV, mulai Oktober 2007)
- MC SBS Inki Gayo
- MC Mnet Countdown
Kim Hyung Joon/金亨俊
Nama: Kim Hyung Joon
Tanggal lahir: 3 Agustus 1987
Tempat lahir : Seoul, Korea Selatan
Gol. darah : O
Tinggi : 181 cm
Berat : 66 kg
Posisi : Main middle-high vocal, Rap
Julukan : Kura2, baby (the youngest), maknae
Hobi : Game, olahraga, musik
Talenta : Renang, menari
Pendidikan : Kyonggi University (lulus dari High school affiliated to Dankook University)
Keluarga : Ortu, Adik laki2
Motto: Walk and walk
Karir Solo :
- Impossible Goodbye (Sayonara Ga Dekinai) ('Kokoro', August 2007),
- I Am ('U R Man' November 2008)
- Hey G feat. Mellow (SS501 Solo Collection, 2009)
Single Album :
- Men From Mars, Woman From Venus Feat Miso (9 April 2009)
Pengalaman :
- pengisi suara tokoh Pi dalam film layar lebar anime Shark Bait versi bahasa Korea;
- bintang video musik catch oleh Ock Ju-hyun (Fin.K.L),
- MC Mnet Hello Chat (2006),
- MC Mnet ALBRARY (2008),
- MC Mnet Countdown.
- Find It! Green Gold (SBS, mulai 14 September)
Note :
Adik Kim Hyung Jun, Kim Ki Bum adl anggota boyband U-Kiss
Finally finisg juga..!!!!
semoga bermanfaat...!!!